Perkembangan Pariwisata Jawa Timur Agustus 2015 - Badan Pusat Statistik Kota Pasuruan

BPS Kota Pasuruan Menyediakan Layanan Asistensi Statistik tarif 0 rupiah melalui Whatsapp Chat di Nomor : 0851 6190 3575 pada jam kerja

Perkembangan Pariwisata Jawa Timur Agustus 2015

Tanggal Rilis : 1 Oktober 2015
Ukuran File : 0.29 MB

Abstraksi

Abstraksi
  • Jumlah wisatawan mancanegara (wisman) yang datang ke Jawa Timur melalui pintu masuk Juanda pada bulan Agustus 2015 mencapai 18.311 kunjungan atau naik sebesar 6,87 persen dibanding jumlah wisman bulan Juli 2015 yang sebanyak 17.134 kunjungan. Secara kumulatif, jumlah wisman Januari-Agustus 2015 mencapai 129.574 kunjungan atau turun sebesar 10,43 persen dibanding jumlah wisman periode yang sama tahun 2014 yang mencapai 144.664 kunjungan.
  • Pada bulan Agustus 2015 wisman terbanyak berkebangsaan Malaysia, jumlahnya mencapai 3.654 kunjungan atau naik 21,84 persen, diikuti kebangsaan Singapura 2.183 kunjungan atau naik sebesar 95,26 persen, dan kebangsaan Tiongkok sebanyak 1.956 kunjungan atau naik 30,84 persen dibanding bulan Juli 2015.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kota Pasuruan (Statistics Of Pasuruan Municipality)Jl. Panglima Sudirman 84 Pasuruan 67115

Telp (0343) 424026

Faks (0343) 424026

Mailbox : bps3575@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik